Pages

Rabu, 28 September 2011

Tips Dapat Kerja Idaman


  Siapa yang tidak mau kerja sesuai dengan yang di idam-idamkan?. Bekerja dengan hati tentu lebih dibaik dibandingkan jika karena terpaksa. Jadi kenapa Anda tidak  mengambil kerja idaman Anda? Berikut tips yang mungkin dapat bermanfaat untuk Anda: 
2  1. Walaupun menganggur usahakan agar Anda tetap produktif, apalagi bila Anda ditanya saat wawancara
    2. Ambil kursus
Selama ada waktu, ikuti kursus atau seminar. Bisa kursus bahasa inggris atau kursus lainnya. Ini akan meningkatkan nilai diri Anda di mata pewawancara. 
I  3 . Ikuti bimbingan belajar bahasa jika dirasakan perlu. 
   4.  Salah Pekerjaan atau CV Anda Jelek
  Jika seseorang tidak kunjung mendapatkan pekerjaan selama berbulan-bulan,  bisa jadi ia tidak memiliki CV dan pengalaman kerja yang baik. Bisa jadi pula ia seeorang yang tidak mahir mencari pekerjaan sehingga berakhir melamar pekerjaan yang salah untuk dirinya. CV yang bagus tidak menjamin Anda akan mendapatkan pekerjaan, namun setidaknya Anda telah membuka kesempatan untuk dipanggil wawancara.
   5.  Yakinkan Mereka Ini Pilihan Anda
Anda tidak punya pengalaman kerja? Cukup yakinkan pewawancara bahwa ini adalah pilihan Anda. Pilihan yang Anda rasa tepat bagi kemajuan karir Anda dan merupakan kesempatan yang bagus untuk mengembangkan diri. Anda berpengalaman? Yakinkan mereka bahwa dengan kehadiran Anda di perusahaan, bisa memberikan perubahan positif maupun keuntungan besar.

Kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda. (Mew)

Artikel Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Real Time Analytics